INFO TENTANG CC 201
DESKRIPSI TENTANG CC 201
Sumber tenaga : Diesel elektrik
Bagian dari seri GE Universal Series
Perusahaan pembuat : GE Transportation, Amerika Serikat
Nomor seri : CC201
Model : GE U18C
Tanggal dibuat : 1977-1992
Jumlah dibuat : 92 unit
Pembuat ulang : Balai Yasa Yogyakarta dan Balai Yasa Lahat, untuk lokomotif modifikasi BB203
Tanggal dibuat ulang (rehab) : 1989-2004
Jumlah dibuat ulang (rehab) : 52 unit dari BB203
Data teknis
Roda
Susunan roda AAR: C-C
Klasifikasi UIC : Co'Co'
Dimensi
Lebar sepur : 1.067 mm (3 ft 6 in)
Diameter roda : 914 mm (3.00 kaki)
Panjang : 14.134 mm (46.37 kaki)
Lebar : 2.642 mm (8.67 kaki)
Tinggi (maksimum) : 3.636 mm (11.93 kaki)
Jarak antara alat perangkai : 15.214 mm (49.91 kaki)
Jarak antar pivot : 7.680 mm (25.2 kaki)
Jarak gandar : 3.304 mm (10.84 kaki)
Tinggi alat perangkai : 770 mm (2.5 kaki)
Berat
Berat kosong : 78 t (78,000 kg)
Berat siap : 84 t (84,000 kg)
Berat adhesi : 84 t (84,000 kg)
Bahan bakar dan kapasitas
Jenis bahan bakar : High-speed diesel
Kapasitas bahan bakar : 3.028 l (3.028 m3)
Kapasitas pelumas : 984 l (0.984 m3)
Kapasitas pendingin : 684 l (0.684 m3)
Mesin, motor traksi, dan converter
Penggerak utama : GE 7FDL-8
Jenis mesin : 4 langkah, turbocharger
Generator : GT 581
Motor traksi : 6 buah, tipe GE 761, arus searah (DC-DC)
Transmisi dan kinerja
Perbandingan roda gigi : 90:21
Kecepatan maksimum : 120 km/j (75 mph)
(sekarang dibatasi hingga 90 km/j)
Kecepatan minimum kontinu : 24 km/j (15 mph)
Daya mesin : 1.950 hp (1,450 kW)
Daya ke generator/converter : 1.825 hp (1,361 kW)
Jari-jari lengkung terkecil : 56,7 m (186 kaki)
Lain-lain
Rem lokomotif : Udara tekan, dinamik, parkir
Sistem keselamatan : Locotrack, WABCO AA-2 Air Horn, Vigilance Control Panel
Tipe kompresor : Gardner Denver WBO
Karier
Perusahaan pemilik : PT Kereta Api Indonesia
Daerah operasi : Pulau Jawa, Sumatera Selatan, dan Sumatera Utara
Pertama digunakan : 1977
Keadaan : 130 unit beroperasi, 7 rusak, 7 menjadi CC204"
0 Response to " "
Posting Komentar